P Lowongan ini diterbitkan pada: 8 October 2015 , Kategori: Pertambangan / Pertanian
PT.BATU GUNUNG MULIA (PT. BGM) CABANG BANJARABARU
Alamat : Sungkai Baru Km.80, Simpang Empat Kab.Banjar, Kantor Administratif Jl.Pelda Bunawar Rt.4/1 Pualam Sari, Binuang Kab. Tapin
Kami perusahan yang bergerak di bidang infrastruktur, sedang membutuhkan tenaga-tenaga baru yang berkompeten, ulet dan pekerja keras untuk mengisi beberapa posisi, sebagai berikut:
1. Admin Teknis (AT)
2. Admin Infrastruktur (AI)
3. Admin Keuangan (AK)
4. Admin Armada Support (AAS)
5. Admin Logistik (AL)
6. Teknisi Laboratorium (TL)
Persyaratan umum
A. Surat lamaran kerja
B. Daftar riwayat hidup
C. Fotocopy ijazah terakhir dan transkrip nilai
D. Fotocopy KTP/SIM
E. Foto berwarna 4×6, 2 lembar
F. Fotocopy SKCK
G. Surat keterangan sehat dari dokter
H. Surat pengalaman kerja (jika pernah bekerja)
I. Bersedia ditempatkan di Kab. banjar
Kualifikasi
1. Pendidikan minimal SMK jurusan Otomotif (5), jurusan bangunan (2), SMK/SMA sederajat, semua jurusan (3,4).
2. D-3 /s1 : Akutansi (3), teknik sipil (1,2), otomotif (5), ekonomi (1,2,3), semua jurusan (5).
3. Pria/wanita usia maksimal 27 tahun.
4. Menguasai aplikasi office untuk semua posisi.
5. Memiliki sikap jujur dan bertanggug jawab.
6. Mampu bekerja di bawah tekanan pekerjaan.
Bagi yang memilik kualifikasi diatas dapat mengirimkan surat lamaran lengkap serta mencantumkan kode posisi yang diinginkan pada sudut kiri atas amplop dan sumber informasi lowongan (Broadcast BBM, Koran, Famplet, @JobKalsel). Berkas lamaran kerja dikirimkan langsung ke :
Via Email : pt.bgm.cab.bjb@gmail.com
Atau ke Bara Steak : jln. A.Yani Km 34 No.2 Banjarbaru
Atau ke SPBU Sungkai : jln.A.Yani Km 80, Desa Sungkai Baru Kec Simpang Empat, Kab. Banjar.
Lamaran diterima paling lambat 12 Oktober 2015 jam 17.00 WITA
LOWONGAN PEKERJAAN Klien kami adalah perusahaan Tambang Batubara terbesar di Kalimantan Selatan, membutuhkan segera tenaga kerja untuk ditempatkan di Site Kintap dengan kualifikasi sebagai berikut... Selengkapnya)
PT.Adaro Indonesia, adalah salah satu perusahaan tambang batubara terbesar dibelahan bumi selatan, serta merupakan pemasok pasar global seaborne thermal coal international yang beroperasi di wilayah... Selengkapnya)